Orang Jakarta Malas, Pemprov Ogah Pasang Eskalator di JPO
Jumat, 26 Juni 2015 - 16:19 WIB
Sumber :
- VIVAnews/ Muhamad Solihin
VIVA.co.id
- Pemerintah Provinsi DKI Jakarta tidak akan memasang tangga berjalan alias eskalator di semua jembatan penyeberangan orang (JPO) yang ada di Jakarta.
Wakil Gubernur DKI Jakarta, Djarot Saiful Hidayat, mengatakan terlalu banyak orang yang malas jalan di Jakarta, sehingga untuk menyeberangi jalan melalui JPO pun enggan.
Baca Juga :
Sinyal Ponsel Pemerkosa PNS di Jembatan Terlacak
Djarot menegaskan, Pemprov DKI akan tetap menyediakan fasilitas bagi para penyandang disabilitas , salah satunya adalah dengan penambahan unit eskalator pada JPO di beberapa titik wilayah DKI.
PT Transjakarta sebagai penyedia layanan angkutan umum publik akan mendesain ulang halte bus, JPO dan juga pintu bus untuk mengimbangi keperluan penyandang disabilitas. (ren)
Baca Juga :
Halaman Selanjutnya
Djarot menegaskan, Pemprov DKI akan tetap menyediakan fasilitas bagi para penyandang disabilitas , salah satunya adalah dengan penambahan unit eskalator pada JPO di beberapa titik wilayah DKI.