Warga DKI Diminta Dukung Perda Budaya Betawi
Minggu, 19 April 2015 - 13:44 WIB
Sumber :
- FOTO: VIVA.co.id/Dody Handoko
VIVA.co.id
- Gubernur DKI Jakarta, Basuki Tjahaja Purnama, yang akrab disapa Ahok, hadir dalam pertunjukan parade seni Betawi bertajuk "Seniman Betawi Jangan Menangis," di Setu Babakan, Jakarta Selatan.
Berbagai kesenian Betawi ditampilkan pada acara yang digelar Yayasan Benyamin Suaeb itu, Minggu, 19 April 2015, seperti samrah, tari topeng, palang pintu, keroncong Betawi, gambus, dan gambang kromong.
Baca Juga :
Harapan Bimbim Slank untuk Pemimpin Jakarta Baru: Bisa Atasi Macet dan Perbanyak Tanam Pohon
Sejumlah sanggar kebudayaan Betawi yang terlibat dalam acara seperti sanggar Firman Muntaco, Gaya Kreasindo Titisan Betawi, Elbulbul Entertainment, dan sanggar Setia Muda. (art)
Baca Juga :
Halaman Selanjutnya
Sejumlah sanggar kebudayaan Betawi yang terlibat dalam acara seperti sanggar Firman Muntaco, Gaya Kreasindo Titisan Betawi, Elbulbul Entertainment, dan sanggar Setia Muda. (art)