3 Orang Anak Tewas dalam Kebakaran Rumah Tinggal di Cipinang Baru

Pemadam kebakaran (Foto ilustrasi)
Sumber :
  • Ridwan Putra/VIVA.co.id

Jakarta, VIVA –  Sebanyak tiga orang tewas dalam kebakaran rumah tinggal di Jalan Cipinang Baru, Pulogadung, Jakarta Timur, Jumat pagi 20 September 2024. Ketiga korban terwas itu masih berusia anak-anak.

Anak Bos Toko Roti yang Aniaya Karyawati Nangis dan Tertekan di Penjara, Sang Ibu Ingin Damai

"Korban meninggal dunia K (4), R (3,5), dan A (1,5)," ucap Kepala Dinas Penanggulangan Kebakaran dan Penyelamatan DKI Jakarta, Satriadi Gunawan, Jumat, 20 September 2024.

Pasutri korban kebakaran di Sukmajaya, Depok

Photo :
  • VIVA/Galih Purnama
Kebakaran Permukiman Warga, Perjalanan KRL Manggarai-Tanah Abang Terganggu

Kebakaran terjadi sekitar pukul 09.43 WIB. Sebanyak 10 unit mobil pemadam dikerahkan. Kemudian, ada 50 personel yang diterjunkan. Adapun kebakaran dinyatakan padam pukul 11.52 WIB.

"Pengerahan unit 10 dan 50 personel," katanya.

KNKT Ungkap Mobil Listrik Berisiko Terbakar saat Naik Kapal Laut

Lebih lanjut dia mengatakan, dugaan penyebab kebakaran adalah korsleting listrik. Namun, hal itu masih didalami polisi. Sementara, untuk total kerugian belum diketahui.

Ketua Umum Gerakan Pemuda (GP) Ansor Addin Jauharudin dalam Apel Kesaktian Panca

GP Ansor Kutuk Arogansi Polisi Banting Warga saat Jemput Keluarga di Pelabuhan Ambon

Gerakan Pemuda Ansor menyayangkan arogansi anggota polisi yang membanting warga saat ingin menjemput keluarga di Pelabuhan Yosudarso, Ambon, Maluku.

img_title
VIVA.co.id
21 Desember 2024