Viral Bendera Merah Putih Selang-Seling di Jaksel, Ini Kata Polisi

Bendera merah putih dengan warna yang selang-seling.
Sumber :
  • istimewa

VIVA Metro – Viral di media sosial sebuah video yang memperlihatkan satu bendera merah putih dengan warna yang selang-seling. Bendera itu nampak berkibar di sekitar kawasan Pasar Minggu, Jakarta Selatan.

Pantas Dijuluki Ras Terkuat di Muka Bumi, Emak-emak Parkir Mobil di Tengah Jalan Sebabkan Macet

Dalam video yang beredar, perekam mengaku kaget melihat adanya bendera merah putih dengan warna yang selang-seling itu terpasang.

"Ada yang tahu bendera apa? Bendera negara mana? Bendera sekte apa? Indonesia secara resmi menggunakan bendera merah putih sejak 17 Agustus 1945, lalu merah putih selang-seling ini sejak kapan?" tulis keterangan dalam unggahan video yang beredar. 

Hasil Uji Lab BBM Pertamax yang Viral Dituding Bikin Rusak Mobil

Baca juga: Pasukan China Dekati Taiwan, Beijing Panggil pada Dubes Eropa

Kapolsek Pasar Minggu, AKP David Richardo, mengatakan bahwa bendera dengan warna merah putih selang-seling itu merupakan umbul-umbul. Saat ini, umbul-umbul tersebut telah diturunkan pihak kepolisian.

Ayah Kandung Muncul Usai 20 Tahun Berpisah, Kisah Natasha Wilona Pernah Hidup Susah dan Tinggal di Gubuk Jadi Sorotan

"Sudah diturunin (umbul-umbulnya)," ujar David saat dikonfirmasi wartawan, Sabtu, 6 Agustus 2022.

Memasang bendera merah putih sebagai wujud nasionalisme

Photo :
  • vstory

Lebih lanjut, David menyebut pihaknya saat ini tengah mencari oknum yang memasang umbul-umbul seperti bendera merah putih tersebut. Menurutnya, oknum yang memasang tidak mengetahui perbedaan antara bendera dengan umbul-umbul.

"Untuk pemasangannya belum dapat dipastikan, anggota sedang menanyakan kepada warga sekitar. Intinya masih dicari (pemasang umbul-umbul), tapi mungkin oknum itu enggak tau bedanya, mana umbul-umbul dan mana bendera," jelasnya.

Viral Momen Seorang Wanita Dilamar Depan Ka'bah oleh Pasangannya

Viral Wanita Ini Dilamar Pasangannya di Depan Ka'bah Sambil Pegang dan Cium Tangan, Warganet: Pahala Kaga Dosa Iya

Saat ini media sosial sedang ramah di mana ada momen seorang wanita dilamar pasangannya di depan Ka'ba, tempat suci bagi orang muslim. Momen romantis keduanya dikritik.

img_title
VIVA.co.id
28 November 2024