Libur Sekolah, Macet Jakarta Berkurang 20 Persen

Ilustrasi jalanan Jakarta
Sumber :
  • VIVA.co.id/Ikhwan Yanuar

VIVA Metro – Satuan Lalu Lintas Polres Metro Jakarta Pusat mencatat ada penurunan kemacetan di wilayah Jakarta Pusat saat liburan sekolah. Hal tersebut diungkap Kepala Satlantas Polres Metro Jakpus, Komisaris Polisi Purwanta.

Polisi Imbau Warga Hindari Seputaran Monas Hari Ini Karena Padat, Siapkan Jalur Alternatif

"Ada penurunan kemacetan," ujar dia saat dikonfirmasi, Senin 4 Juli 2022.

Meski begitu, Purwanta mengatakan dengan adanya penurunan tapi kemacetan tetap ada. Jamnya saja yang berubah. Jika biasanya pagi, saat libur sekolah jadi agak siang.

Jelang Pelantikan Kepala Daerah, Begini Situasi Arus Lalu Lintas di Kawasan Patung Kuda

puasa pertama 2015 jalanan lenggang (ilustrasi jalanan lenggang)

Photo :
  • VIVA.co.id/Ikhwan Yanuar

"Kemaceran itu ada tetap tetapi jamnya itu agak lebih siang. Biasanya kan pagi, tapi lebih siang karena para karyawan mobile itu," katanya.

Irjen Karyoto Ungkap Pemicu Kemacetan Lalu Lintas di Jakarta

Namun, Purwanta menyebut kemacetan tidak separah jika anak sekolah masuk. Kata dia, dengan liburnya anak sekolah penurunan kemacetan di kawasan Jakpus mencapai hampir 20 persen.

"Penurunannya hampir 20 persen," ucap dia lagi.

Direktur Lalu Lintas Polda Metro Jaya, Kombes Pol Latif Usman.

Kendaraan yang Lewat Bahu Jalan Tol Dalam Kota di Luar Jam 18.00-20.00 Bakal Ditilang

Polisi bakal tetap menilang kendaraan yang melewati bahu jalan tol dalam kota (Semanggi-Cawang) di luar pukul 18.00 WIB-20.00 WIB.

img_title
VIVA.co.id
28 Februari 2025
img-logo
img-logo

Bantu kami untuk memperbaiki kualitas siaran TvOne dengan mengisi survey berikut