Viral Layanan Threesome, Polisi Periksa Pemilik dan Manager Mr Braid

Kepala Bidang Humas Polda Metro Jaya, Kombes Endra Zulpan
Sumber :
  • VIVA/M Ali Wafa

VIVA – Pemilik dan manajer dari Bar dan Lounge Mr Braid diperiksa terkait promo layanan yang lazim threesome. Hal itu diungkap Kepala Bidang Hubungan Masyarakat Polda Metro Jaya, Komisaris Besar Polisi Endra Zulpan kepada wartawan.

2 Anak Buah Kombes Donald Didemosi 5 dan 8 Tahun Terkait Kasus DWP, Begini Perannya

"Sudah dilakukan pemeriksaan terhadap manajer serta pemilik kafe tersebut," ujar dia kepada wartawan, Rabu 29 Juni 2022.

Mantan Kabid Humas Polda Sulawesi Selatan itu mengatakan, keduanya diperiksa penyidik pada Selasa 28 Juni 2022, kemarin. Namun, belum dirinci hasil pemeriksan polisi terkait layanan yang tak lazim tersebut.

Iptu Syaharuddin Juga Didemosi 8 Tahun terkait Kasus Pemerasan Warga Malaysia

Viral promo layanan threesome di sebuah bar di kawasan Kebayoran Lama, Jakarta Selatan. Hal ini viral di media sosial Instagram.

Promo dibagikan lewat instagram Story akun bar tersebut. Dalam story-nya nampak ada sejumlah paket promosi threesome yang disediakan berikut harganya. Harga mulai dari Rp450 ribu hingga Rp550 ribu.

31 Polisi di Polda Metro Jaya Dipecat Gegara Narkoba, Selingkuh, hingga LGBT

"Promo 3 some hanya di M," ditulis akun tersebut seperti dikutip pada Selasa 28 Juni 2022.

Kapolda Metro Jaya, Irjen Pol Karyoto

Kapolda Metro Jaya Mutasi Jabatan Kasat Reskrim hingga Narkoba, Ini Daftarnya

Surat Telegram tersebut dalam rangka tour of duty dan penyegaran organisasi untuk melayani serta melindungi masyarakat.

img_title
VIVA.co.id
3 Januari 2025