Satu Pedagang Positif COVID-19, Pasar Pondok Labu Tutup 3 Hari

Tes usap atau swab test atas pedagang pasar. (Foto ilustrasi)
Sumber :
  • ANTARA FOTO/Muhammad Adimaja

VIVA – Satu orang pedagang Pasar Pondok Labu,Jagakarsa, Jakarta Selatan terpapar COVID-19. Atas temuan tersebut, pasar ditutup sementara selama tiga hari, mulai hari Selasa tanggal 9 Februari 2021 sampai dengan Kamis 11 Februari 2021.

7 Cara Cerdas Menentukan Harga Jual Produk, Pahami Rumusnya!

"Ada satu pedagang di pasar terpapar COVID-19 sehingga pasar tutup sementara selama tiga hari," ujar Kepala Pasar Pondok Labu, M.Zaenal Abidin dalam keterangan tertulis yang diterima VIVA, dikutip Rabu, 10 Februari 2021.

Penutupan Pasar Pondok Labu sudah berlangsung sejak Selasa, 9 Februari. Rencananya, pasar tersebut akan buka kembali buka Jumat, 12 Februari 2021.

IHSG Diprediksi Anjlok, Intip Rekomendasi Saham Potensial Cuan

Firmansyah memastikan, selama tiga hari tutup, Pasar Pondok Labu terus disemprot cairan disinfektan agar steril, pihaknya meminta petugas Penanggulangan Kebakaran dan Penyelamatan (Gulkarmat) untuk menyemprot cairan disinfektan.

Baca juga: Malam-malam Anies Sidak Banjir di Kali Sunter 

Jokowi dan Kaesang Turun Gunung 'Kampanyekan' Paslon Respati-Astrid di Pasar Klitikan Solo
Daya Tarik Kota Osaka Jepang

Bursa Asia Meriah, Kebahagiaan Investor atas Data Inflasi Jepang Jadi Pendorong

Bursa Asia-Pasifik menguat pada pembukaan perdagangan pasar akhir pekan, Jumat (22/11/2024). Data inflasi Jepang yang melampaui ekspektasj pasar menjadi sentimen positif.

img_title
VIVA.co.id
22 November 2024