Anies Baswedan Positif Corona

Anies Baswedan, Pemeriksaan di Polda Metro Jaya
Sumber :
  • VIVA/M Ali Wafa

VIVA – Gubernur DKI Jakarta Anies Baswedan positif terjangkit virus COVID-19 atau corona. Pernyataan ini disampaikan Anies dalam video yang diunggah di akun Instagram resminya. Anies menyebut tertular corona dari Wakil Gubernur DKI Jakarta Riza Patria.

Momen Anies Baswedan Bertemu dan Sekamar dengan Prabowo

“Hari Minggu saya melakukan tes swab antigen, hasilnya negatif. Kemudian Senin 30 November saya tes Swab PCR malamnya hasilnya positif,” ujar Anies dikutip VIVA, Selasa 1 Desember 2020.

Anies menjelaskan, penjelasan mengenali positif corona ini dilakukan demi langkah transparansi agar orang yang selalu berada di lingkungannya tertib melakukan protokol kesehatan, di antaranya mencuci tangan, memakai masker dan menjaga jarak.

Pramono Anung Akan Buka Kembali Koridor JakLingko yang Ditutup Pasca Era Anies

“Sejak awal kami selalu transparan menyampaikan informasi mengenai angka positif corona di wilayah Jakarta,” ucap Anies.

Virus Corona atau Covid-19.

How an App Became Indonesia's Essential Weapon Against Covid-19

Indonesia once faced the challenges of the Covid-19 pandemic. As part of an effort to provide early prevention it, can be done by an app.

img_title
VIVA.co.id
4 November 2024