Corona Menular di Klub Dansa, Seluruh Karyawan Amigos Tes Kesehatan

Resto Amigos
Sumber :
  • VIVAnews / Vicky Fazri (Jakarta)

VIVA – Manager Klub Amigos, di Kemang Club Villas, Jakarta Selatan, Agus mengatakan seluruh karyawannya akan dilakukan pengecekan fisik di oleh pihak medis. Hal tersebut dilakukan pasca pemberitaan di media massa yang menyebutkan warga Depok terjangkit virus Corona saat bertemu WN Jepang di restoran tersebut.

Putus Kuliah, Jualan Mie, Jadi Triliuner: Kisah Inspiratif di Balik Kesuksesan Marugame Udon

"Untuk memastikan lagi per hari ini karyawan akan diberlakukan lagi general check up," kata Agus saat ditemui di restoran Amigos, Senin 2 Maret 2020.

Agus menjelaskan, pemeriksaan tersebut dilakukan berdasarkan inisiatif dari pihak restoran sendiri. Walaupun demikian, dirinya yakin tidak ada karyawan yang mengalami sakit gejala virus Corona. 

Cara Meningkatkan Kolaborasi Tim dalam Perusahaan

Sebab, sejak pertemuan antara WNI dan WN Jepang pada tanggal 14 Februari hingga sekarang, tidak ada karyawan sakit yang diduga terjangkit virus Corona.

"Alhamdulillah dari tanggal 14 sampai detik ini semua karyawan saya 100 persen sehat walafiat," kata dia.
 

Senyum Itu Mahal, Pentingnya Upaya dalam Meningkatkan Budaya Apresiasi pada Karyawan Frontline
Nasi Kapau Pangeran Mudo

Mencicipi Ragam Gulai Autentik Khas Minang yang Memikat Selera

Salah satu daya tarik utama restoran ini adalah hidangan gulainya yang mencapai lebih dari belasan jenis. Mulai dari gulai ikan, gulai ayam, gulai tunjang, gulai otak.

img_title
VIVA.co.id
17 November 2024