Hari Terakhir Libur Lebaran, Cuaca Jakarta Cerah Berawan

Pengunjung bersantai di taman Monumen Nasional (Monas), Jakarta.
Sumber :
  • ANTARA FOTO/Dhemas Reviyanto

VIVA – Cuaca Ibu Kota Jakarta pada hari ini diprediksi akan cerah. Enam wilayah di DKI termasuk Kepulauan Seribu diperkirakan cerah berawan pada hari yang merupakan libur terakhir lebaran ini.

Jakarta Endemi COVID-19? Ini Kata Wagub Riza

Dikutip dari laman Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika (BMKG), Minggu, 9 Juni 2019, enam wilayah di DKI  cerah berawan sepanjang hari sejak pagi sampai malam.

Untuk suhu hari ini diperkirakan 24-33 derajat Celcius. Adapun kelembaban dari 65 sampai 90 persen.

Gempa M 5,1 Guncang Lebak Banten, Terasa di Jakarta hingga Sukabumi

Sementara, wilayah sekitar Jakarta seperti Depok dan Bekasi juga diperkirakan cerah berawan. Di Bogor hujan ringan akan sempat turun pada siang hari. Namun, saat pagi dan malam hari kan kembali berawan.

Bus Transjakarta. (Foto ilustrasi).

Bus Transjakarta Tabrak Pemulung hingga Tewas di Pancoran

Polisi mengungkapkan, sopir bus Transjakarta itu diduga kurang konsentrasi sehingga menabrak pemulung tersebut.

img_title
VIVA.co.id
14 Maret 2022