Peziarah Padati TPU Karet Bivak Jakarta Pusat

peziarah di TPU Karet Bivak
Sumber :
  • VIVA.co.id/M. Ali. Wafa

VIVA –  Memasuki bulan Ramadhan biasanya umat Islam  melakukan ziarah ke makam-makam orang tercinta yang sudah tiada. Di Jakarta, salah satu pemakaman yang ramai dikunjungi peziarah adalah Taman Pemakaman Umum Karet Bivak.

Alasan RK-Suswono Ziarah Makam Fatmawati hingga Haji Lulung di Hari Pertama Kampanye

Seperti pantauan VIVA di lokasi pada Minggu, 5 Mei 2019 pukul 13.45 terlihat semakin banyak peziarah yang datang ke TPU Karet Bivak untuk memberikan doa kepada keluarga yang sudah meninggal. 

Terlihat pantauan VIVA disekitar Kawasan Jl K.H Mas Mansyur, Sudirman, Jakarta Pusat, lalu lintas di kawasan tersebut semakin padat dibanding hari biasanya. Banyak sekali kendaraan mobil dan motor yang terparkir di sisi jalan tersebut.

Hari Pertama Kampanye, RK-Suswono Ziarah ke Makam Benyamin S, Fatmawati hingga Haji Lulung

Selain itu, di kawasan Karet menuju Sudirman juga padat, karena banyak kendaraan yang akan memutar balik menuju daerah Karet Bivak,  namun selepas depan Citywalk Sudirman lancar menuju ke Kuningan atau flyover Casablanka. 
 

Pasangan Ridwan Kamil-Suswono ziarah ke makam tokoh Betawi.

Ziarah ke Makam Tokoh Betawi saat Awal Kampanye, RK-Suswono Dinilai Paham Tata Krama

Pasangan RK-Suswono ziarah ke makam beberapa tokoh Betawi seperti Haji Lulung hingga MH Thamrin.

img_title
VIVA.co.id
26 September 2024