Anies Kasih Nama Rumah DP Rp0 Samawa

Proyek pembangunan rumah dp Rp0 di Jakarta
Sumber :
  • VIVA / Adinda Purnama Rachmani

VIVA – Pemerintah Provinsi DKI Jakarta meluncurkan program rumah uang muka atau down payment (DP) Rp0 di Pondok Kelapa, Jakarta Timur. Dengan tema 'Samawa' Solusi Rumah Warga ini telah diresmikan oleh Gubernur DKI Jakarta Anies Baswedan.

Ridwan Kamil soal Kans Bertemu Anies: Mudah-mudahan Ada Berita Baik

Anies mengatakan, nama Samawa tersebut akan memberikan makna yang baik dan penuh cinta untuk warga yang menempatinya.

"Nama harus punya makna, dan makna harus sesuai pesan. Nama Samawa ini terminologi kalau kita dengar langsung tahu maknanya," ucap Anies Baswedan di Proyek Klapa Vilage, Pondok Kelapa, Jakarta Timur, Jumat, 12 Oktober 2018.

Bantah Ahok, Basarah Sebut Sejak Awal PDIP Ingin Anies Jadi Cagub Jakarta

Gubernur DKI Anies Baswedan meluncurkan program rumah DP Nol Rupiah

Kepala Dinas Perumahan Rakyat dan Kawasan Permukiman DKI Jakarta Melly Budiastuti mengatakan, Pemprov DKI akan menyiapkan 780 unit untuk rumah DP Rp0 ini dan terdiri atas 1 tower. Unit pertama ini ditargetkan selesai pada Juni 2019.

Jubir Anies Targetkan Pramono-Rano Raih 57 Persen Suara di Pilkada Jakarta

"Solusi rumah warga atau Samawa ini akan terdiri atas 780 unit di Klapa Village Juni 2019. Bagi warga yang meminat memiliki rumah DP 0 persen pendaftaran akan dibuka pada 1 November 2018," kata Melly.

Cagub Cawagub Jakarta Pramono-Rano Karno bertemu Anies Baswedan

Dekat Dengan Anies, Membuat Pramono Anung Yakin Anak Abah Pilih Dirinya

Calon Gubernur Jakarta nomor urut 3, Pramono Anung telah melakukan pertemuan dengan Anies Baswedan. Pertemuan itu terjadi di kediaman Anies di Lebak Bulus Jakarta Selatan

img_title
VIVA.co.id
19 November 2024