Seorang Wanita Ditemukan Tewas di Parkiran Hotel Sheraton Media

Ilustrasi Korban pembunuhan
Sumber :
  • VIVA.co.id/M. Ali. Wafa

VIVA – Seorang karyawati swasta ditemukan tewas dengan luka jerat di leher di areal parkir Hotel Media Sheraton, Jalan Gunung Sahari, Sawah Besar, Jakarta Pusat, Kamis malam, 18 April 2019. Korban yang diketahui bernama Indrawati Ciptadi (46) ditemukan di dalam mobil Suzuki Ertiga.

Siasat Kuli Bangunan Agar Tak Dicurigai Sebagai Pembunuh Bos Ruko

Petugas pengidentifikasi kemudian mengirim jenazah wanita beranak satu ini ke RSCM guna mendapatkan visum repertum. Sementara suami korban Hengki, yang menemui jasad istrinya di parkiran diperiksa intensif.

Awalnya, sang suami, Hengki, yang melihat mobil ada di parkiran tidak curiga dan mengira sang istri lagi belanja di mal yang berada di hotel hingga sang suami kembali ke rumah. "Karena rumah tidak punya garasi akhirnya korban parkir mobil di hotel," ujar Sinta Jaya, seorang kerabat korban.

5 Fakta Mengerikan Bos Ruko Tewas Dicor Kuli di Pulogadung, Pelaku Kuras ATM Korban Rp50 Juta

Sebelum Hengki menuju pusat perbelanjaan terlebih dahulu, ia penasaran dan kembali mengecek mobil Suzuki B 2389 PFO, yang dikendarai sang istri. Betapa kaget ia setelah melihat korban dalam keadaan sudah tewas.

Polsek Sawah Besar yang tiba di lokasi segera mengolah tempat kejadian perkara kemudian mengambil sidik jari korban setelah itu mengirim jenazah wanita karyawati swasta di kawasan Ancol ini ke RSCM. Sedang mobil korban juga diamankan petugas ke kantor polisi.

Kronologi Bos Ruko Dibunuh dan Mayatnya Dicor di Pulogadung

Kepala Polsek Sawah Besar Kompol Mirzal Maulana menuturkan, korban ditemukan pada pukul 20.30 WIB. Dari hasil pengecekan CCTV, mobil korban memasuki tempat parkir basement hotel sekitar pukul 18.30 WIB dan sekira pukul 18.55 wib terdengar teriakan.

"Diduga korban dibunuh karena hasil visum luar terdapat jejak jerat di leher," kata Mirzal.

Polisi menetapkan seorang pekerja bangunan berinisial ZA (35) sebagai tersangka pembunuhan bos ruko di Pulogadung

Aksi Kuli Bangunan di Pulogadung: Sakit Hati, Bunuh dan Cor Mayat Bos Ruko hingga Kuras Rekening

Pelaku berinisial ZA (35) yang mengecor jasad pria pemilik rumah toko (ruko) berinisial JS (69) pada Minggu (16/2) di Pulogadung, Jakarta Timur sempat kabur ke Jateng.

img_title
VIVA.co.id
28 Februari 2025
img-logo
img-logo

Bantu kami untuk memperbaiki kualitas siaran TvOne dengan mengisi survey berikut