Logo BBC

Mahasiswa Ukraina Jadi Tentara Relawan, Langsung Terjun ke Garis Depan

BBC Indonesia
BBC Indonesia
Sumber :
  • bbc

Orang tua mereka pasti berdoa agar rencana, energi, dan bahkan hidup putra mereka tidak dihancurkan oleh kenyataan perang yang brutal, seperti banyak generasi muda lainnya yang bergabung untuk berperang di perang Eropa.


Rusia menyerang Ukraina:


Wartawan asing tidak memiliki akses ke para pemuda Rusia yang hanya beberapa mil jauhnya di sisi lain di garis depan. Banyak yang meyakini mereka adalah wajib militer, yang tidak diberitahu dengan benar apa yang sedang direncanakan untuk mereka. Peperangan, kebanyakan dilakukan oleh para pemuda.

Saya yakin banyak pemuda Rusia yang terlibat dalam perang memiliki harapan setinggi Dmytro dan Maksym. Satu perbedaan, mungkin, adalah kurangnya motivasi untuk bertarung, meskipun tidak kesempatan untuk melakukan peliputan di pihak mereka dengan benar, sulit untuk mengatakannya dengan pasti.

Dua mahasiswa muda Ukraina yang menjadi tentara kembali bekerja di pos pemeriksaan. Tentara profesional berada beberapa mil di depan, berhadapan langsung ke pasukan Rusia.