Perang Ukraina: Cerita Eks Tentara Soviet Selamatkan Diri dari Rusia
- bbc
Setiap kali antrean bergerak, seseorang membantunya untuk berdiri dan maju.
"Saya tidak tahu apa-apa. Saya akan pergi dan hanya itu," katanya. "Saya berharap ada orang baik. Itu saja. Saya yakin saya tidak akan ditinggalkan."
Saya berpikir sejenak. Dia begitu berani, mengandalkan rasa percayanya pada kebaikan orang asing.
Namun, semua yang saya lihat di stasiun Lviv, dan semua yang saya dengar tentang bagaimana para lansia diterima di Polandia, menunjukkan bahwa Valentyna benar.
Akan ada sambutan dan kenyamanan bagi perempuan tua itu saat dia pindah ke tempat yang tidak dikenal sepanjang hidupnya.
[removed]!function(s,e,n,c,r){if(r=s._ns_bbcws=s._ns_bbcws||r,s[r]||(s[r+"_d"]=s[r+"_d"]||[],s[r]=function(){s[r+"_d"].push(arguments)},s[r].sources=[]),c&&s[r].sources.indexOf(c)<0 t=e.createElement(n);t.async t.src=c;var a=e.getElementsByTagName(n)[0];a[removed].insertBefore(t,a),s[r].sources.push(c)}}(window,document,>