Logo BBC

Hak-hak Jelang Eksekusi Mati dan Kontroversinya di Berbagai Negara

BBC Indonesia
BBC Indonesia
Sumber :
  • bbc

Baca juga:

ruang eksekusi mati di Texas
Getty Images
Penjara negara bagian Texas di Huntsville tempat ruang eksekusi berada.

Ramirez lantas menggugat otoritas Texas, mengklaim pelanggaran kebebasan beragama Amandemen Pertama, dan hakim menerima keberatannya. Hasilnya, tanggal eksekusi Ramirez yang dijadwalkan pada 8 September, ditunda sampai setelah sidang hari Selasa.

Eksekusi Ramirez adalah eksekusi ketiga yang dihentikan oleh Mahkamah Agung dalam tiga tahun terakhir. Mereka juga mengizinkan jika ada pemuka agama yang ingin menghadiri eksekusi mati tahanan.

Pada 2019, muncul kritik publik terkait kebijakan tersebut.

Publik protes, mengapa permohonan seorang narapidana Muslim yang meminta seorang imam mendampinginya saat eksekusi mati ditolak, tetapi permintaan serupa dari seorang tahanan Buddha diizinkan.