Perusahaan Inggris Coba Lawan Perubahan Iklim dengan Bir
Selasa, 8 Desember 2020 - 06:02 WIB
Sumber :
- bbc
Perusahaan itu telah lama menjadi salah satu pemimpin dalam menangani emisi karbon, dan baru-baru ini berkomitmen untuk menghilangkan semua plastik murni dari botolnya, yang dijual di sembilan negara Eropa pada tahun 2022.
Namun survei terbaru dari Break Free From Plastic Campaign menempatkannya di peringkat kedua tertinggi (setelah Coca Cola) dalam jumlah polusi plastik yang ditimbulkannya.
Beberapa pemerhati lingkungan mengaitkan Pepsi dengan budaya membuang barang, mengingat sampah plastik yang dihasilkan perusahaan itu dapat ditemukan di 43 negara.
Ikuti Roger di Twitter @rharrabin