Ekspresi Mencekam Warga Lebanon Saat Ledakan Besar Guncang Beirut

Sebuah helikopter terlihat berusaha memadamkan api akibat ledakan di Lebanon.
Sumber :
  • Sky News.

VIVA - Sedikitnya 157 orang tewas dan 5.000 luka-luka akibat ledakan dahsyat yang mengguncang Beirut, Lebanon, pada Selasa, 4 Agustus 2020. Sedangkan, ribuan orang lainnya kehilangan tempat tinggal.

Serangan Udara Israel Hancurkan Bangunan Bersejarah Warisan Era Ottoman di Lebanon

Presiden Lebanon, Michel Aoun, menjanjikan investigasi yang transparan. Sementara itu, pada Rabu, 5 Agustus 2020, warga setempat mulai membersihkan jalan-jalan yang dipenuhi puing-puing.

Baca juga: 16 Orang Ditangkap Buntut Ledakan Besar di Beirut Lebanon

Israel Akan Dapat Dukungan Jauh Lebih Besar dari Trump, Menurut Pengamat

Dilansir dari laman CGTN, Jumat, 7 Agustus 2020, terlihat wajah orang-orang Lebanon sebelum, saat, dan sesudah ledakan itu terjadi.

Sebuah video merekam momen menyedihkan tersebut. Bagaimana secara tiba-tiba, ledakan itu menghancurkan bangunan, gedung, dan melukai warga di negara tersebut.

Komandan Tinggi Hizbullah Tewas di Tangan Tentara Israel

Beberapa orang tertimpa reruntuhan bangunan. Ada pula yang digendong dalam keadaan luka-luka dan berdarah. Ada juga mobil yang rusak parah akibat terkena dampak dari ledakan. (ren)

Lihat videonya di tautan ini.

VIVA Militer: Pasukan Sementara PBB di Lebanon (UNIFIL)

5 Personel UNIFIL Terluka Akibat Serangan Drone Israel di Lebanon Selatan

PBB mengatakan, 5 pasukan penjaga perdamaian Lima pasukan penjaga perdamaian terluka dalam serangan Israel di dekat pos pemeriksaan militer di Sidon, Lebanon selatan.

img_title
VIVA.co.id
8 November 2024