Kisah Perjalanan Udara yang Menentukan Revolusi Islam Iran
- bbc
Kelompok syiah di negara seperti Lebanon dan negara teluk tidak lagi menerima kenyataan bahwa mereka berada di lapisan sosial dan politik paling bawah. Mereka tergerak untuk menuntut lebih.
Kelompok sunni di kawasan Timur Tengah pun khawatir. Namun mereka kagum pada penggulingan rezim yang disokong negara Barat.
Orang-orang Amerika Serikat dipermalukan dan tak ada satu pun orang di Timur Tengah yang dapat melupakan momen tersebut.
Antara 1980 hingga 1988, Iran terlibat dalam perang ganas menghadapi Irak. Negara itu terobsesi untuk bertahan.
Perselisihan pemilu presiden tahun 2009 memicu unjuk rasa terbesar setelah revolusi Iran. - Getty Images
Namun setelah 2003, ketika AS menginvasi Irak dan menghancurkan kekuatan mayoritas sunni di negara itu, mayoritas kelompok syiah mulai mendominasi dengan dukungan Iran.
Iran menjadi kekuatan besar regional, menurut George Walker Bush, presiden AS kala itu. Ironi tersebut hampir tidak dapat membesar.