TETO Bantah soal Dugaan Ratusan Mahasiswa RI Kerja Paksa di Taiwan

Ilustrasi pendidikan.
Sumber :
  • www.pixabay.com/DariuszSankowski

VIVA – Kantor Dagang dan Ekonomi Taipei di Jakarta, Indonesia (The Taipei Economic and Trade Office/TETO) membantah kabar yang menyebutkan soal ratusan mahasiswa asal Indonesia diduga kerja paksa di Taiwan.

Denny Caknan Tampil di Barcelona, Kini Hiasi E-Billboard Taiwan

"Berita itu tidak benar," ujar pejabat TETO saat dihubungi VIVA, Kamis, 3 Januari 2019 malam.

Hari ini, pejabat dari Kementerian Pendidikan Taiwan dan Kantor Ekonomi dan Dagang Indonesia (IETO) di Taiwan mengunjungi para mahasiswa tersebut di Universitas Hsing Wu. Para mahasiswa membantah kabar dugaan kerja paksa tersebut. Kementerian Pendidikan telah membuat rilis yang akan disampaikan besok. 

Taiwan Klaim Tak Ada Perusahaannya Terlibat Ledakan Pager di Lebanon yang Didalangi Israel

TETO akan menggelar konferensi pers, Jumat, 4 Januari 2019 untuk menjelaskan soal kabar tersebut. (art)


 

Susul Dejan/Gloria, Putri KW Pastikan Tiket ke Final Korea Masters 2024
Kepala Perwakilan TETO di Indonesia John Chen.

48 Tahun Taiwan Technical Mission di Indonesia, TETO Dorong Peningkatan Kerja Sama Sektor Pertanian

Taiwan Technical Mission mulai hadir di Indonesia pada tahun 1976.

img_title
VIVA.co.id
25 November 2024