Logo BBC

Selfie dengan Ular Piton, Nyaris Jadi Korban Lilitan

Sanjay Dutta sempat terlilit di bagian leher, sebelum warga desa di Bengala Barat beramai-ramai membantunya untuk meloloskan diri. - Getty Images
Sanjay Dutta sempat terlilit di bagian leher, sebelum warga desa di Bengala Barat beramai-ramai membantunya untuk meloloskan diri. - Getty Images
Sumber :
  • bbc

Ular ini, katanya, ia tempatkan di kendaraannya dan kemudian ia lepas kembali ke alam.

Insiden ini terjadi setelah piton memangsa seorang perempuan di Sulawesi pekan lalu.

Wa Tiba, warga Pulau Muna berusia 54 tahun, hilang pada Kamis (14/06) saat pergi ke kebunnya.

Pencarian yang dilakukan warga menemukan sandal dan parang pada keesokan harinya. Sekitar 30 meter dari lokasi penemuan sandal tergeletak ular sanca dengan perut yang membesar.

Warga curiga ular ini memangsa korban dan setelah dibedah ditemukan jasad Wa Tiba di perut ular ini.