INFOGRAFIK: 9 Negara Terancam Bangkrut Seperti Sri Lanka

Rakyat Sri Lanka duduki kantor Presiden Gotabaya Rajapaksa tuntut lengser
Sumber :
  • AP Photo/Eranga Jayawardena

VIVA Bisnis – Perserikatan Bangsa-bangsa (PBB) pada bulan lalu merilis laporan yang mengungkapkan adanya deretan 9 negara yang terancam mengalami kebangkrutan seperti yang terjadi di Sri Lanka.

Utusan Palestina di PBB Sebut Larangan UNRWA Upaya Israel Hapus Palestina

Dilansir dari Associated Press, laporan PBB bertajuk Global Crisis Response Group tersebut mencatat, ada sekitar 1,6 miliar orang dari 94 negara yang menghadapi setidaknya satu kasus krisis pangan, energi dan sistem keuangan.

Selain itu, dalam laporan tersebut juga menyebutkan bahwa ada sekitar 1,2 miliar orang tinggal di negara yang tengah mengalami badai ekonomi dan sangat rentan terhadap kemiskinan dan krisis biaya kehidupan. 

PBB Sebut Warga Palestina Sedang Kelaparan Sementara Dunia Hanya Menyaksikan

Simak 9 negara yang disebut terancam bangkrut dalam infografik berikut ini:

PBB Sebut Pemilihan Presiden AS Akan Berdampak Global
Arsip - Kepala badan PBB untuk pengungsi Palestina (UNRWA) pada Minggu, 3 November 2024, menyerukan upaya bersama untuk mencapai kesepakatan guna mengakhiri serbuan Israel di Gaza, alih-alih fokus pada pelarangan badan PBB tersebut.

PBB Desak Intervensi Internasional Cabut Larangan Israel soal UNRWA di Palestina

Kepala UNRWA memperingatkan bahwa jutaan orang Palestina akan terjerumus ke dalam kekacauan karena penerapan undang-undang Israel yang melarang badan tersebut beroperasi.

img_title
VIVA.co.id
8 November 2024