Rini Idol Siap Menikah?

Rini Idol dan Jevin Julian.
Sumber :
  • VIVA.co.id/ Nuvola Gloria

VIVA.co.id – Rini Idol dan Jevin Julian sudah tak ragu lagi mengumbar kemesraan. Kabarnya, pasangan ini sudah siap membawa hubungan mereka ke jenjang pernikahan. Mereka sudah mengadakan pertemuan kedua keluarga. 

Detik-detik Menegangkan Persalinan Rinni Idol

Saat disinggung soal kabar pernikahan, pasangan ini membantahnya. Mereka mengaku belum ada pertemuan resmi antar keluarga. 

"Pembahasannya jauh banget, haha. Pertemuan makan malam saja kok. Ngobrol aja," kata Jevin di kawasan SCBD, Jakarta Selatan.

Selamat, Rini Idol Hamil Anak Pertama

Rini dan Jevin belum mau bicara terlalu jauh soal hubungan mereka. Keduanya masih saling mengenal satu sama lain. Meski demikian, pasangan ini berharap yang terbaik untuk hubungan asmara mereka. "Doain yang terbaik saja, memang kita lagi jalani," ujar Rini. 

Saat ini, pasangan ini masih fokus dan mengejar karier mereka di dunia musik. Keduanya pun menceritakan kisah cinta mereka lewat sebuah lagu. Rini dan Jevin membawakan lagu Kisah Kita

Rini Wulandari Tak Sabar Lepas Status Lajang

"Based on true story kita, karena jawaban dari Buktikan Padaku jawabannya ada di lagu itu," tutur pemilik nama lengkap Rini Wulandari tersebut.

Rini Wulandari dan Jevin Julian

Jevin Julian Tak Mau Paksa Anak Ambil Sekolah Musik

"Karena, gue memposisikan diri sebagai anak," katanya.

img_title
VIVA.co.id
16 April 2018