Aturan Sederhana Perawatan Wajah di Malam Hari
Rabu, 6 April 2016 - 18:51 WIB
Sumber :
- Carbohealth
VIVA.co.id
- Menjaga dan membersihkan kulit harus dilakukan dengan tepat.
Seperti halnya dalam melakukan pencucian wajah di malam hari, ada baiknya mengikuti aturan agar wajah Anda terhindar dari jerawat dan komedo.
Pertama, yang harus diperhatikan adalah pembersih wajah. Anda harus membersihkan wajah dengan menggunakan sabun atau pembersih yang sesuai dengan kebutuhan kulit Anda.
"Dalam perawatan wajah di malam hari, para wanita harus memerhatikan pembersihnya. Beberapa di antaranya
Baca Juga :
Hindari Hal Ini Usai Suntik Filler
Setelah wajah dibersihkan, dia menambahkan, sebaiknya menerapkan serum terlebih dahulu. Sesuaikan pula serum dengan kondisi wajah Anda.
Setelah itu, gunakan pelembap kulit. Anda dapat menerapkan pelembap bertekstur krim. Sebab, jenis pelembap ini mengandung konsentrasi lebih rendah dibandingkan serum. (ren)
Baca Juga :
Halaman Selanjutnya
Setelah wajah dibersihkan, dia menambahkan, sebaiknya menerapkan serum terlebih dahulu. Sesuaikan pula serum dengan kondisi wajah Anda.