Anggota Komisi III Tutup Usia

Komisi III DPR, Mukniarti
Sumber :

VIVA.co.id – Kabar duka datang dari Fraksi Partai Demokrat DPR. Anggotanya yang duduk di Komisi III DPR, Mukniarti, meninggal dunia pagi ini.

Demokrat Ungkap Kejanggalan Pembahasan RUU HIP sejak Awal

"Ibu Mukhniarti meninggal dunia pukul 08.15 WIB," kata Sekretaris Fraksi Partai Demokrat Didik Mukrianto, di Senayan, Kamis 28 Januari 2016.

Didik mengatakan Mukhniarti meninggal dunia di Rumah Sakit Pusat Angkatan Darat (RSPAD) Gatot Subroto, Jakarta. Dia meninggal usai mengalami sakit komplikasi.

Pilkada 2020, Demokrat dan Golkar Sepakat Usung 33 Paslon

"Sudah beberapa hari dirawat di RSPAD Gatot Subroto," kata Didik.

Mukhniarti lahir di Padang, 13 September 1960. Dia adalah anggota DPR Daerah Pemilihan Riau I. Rencananya, jenazah Mukhniarti akan disemayamkan dulu di Gedung DPR.

Bertemu Said Aqil, AHY Bicara Kemiripan Demokrat dengan PBNU

"Rencananya disemayamkan dulu di DPR, kemudian akan langsung diterbangkan ke Riau untuk dimakamkan," kata Didik.

Warga Baduy memasukkan kertas suara di Pilkada Banten. (Foto ilustrasi).

Demokrat Lawan Keluarga Ratu Atut di Pilkada Banten

Banten akan menggelar pilkada.

img_title
VIVA.co.id
1 Juli 2020