Kejaksaan Harus Memahami Kemarahan Jokowi

Sarifuddin Sudding.
Sumber :

VIVA.co.id – Anggota Mahkamah Kehormatan Dewan (MKD) Syarifudding Sudding mengatakan wajar Presiden Jokowi marah dicatut namanya, ia juga mengatakan tidak sekedar marah, harus ditindaklanjuti.

Pimpinan DPR Belum Izinkan RUU TPKS Dibahas saat Reses, Ini Alasannya

"Marahnya melaporkan pihak-pihak yang merusak citra kewibawaan kepresidenan. Seharusnya melakukan itu, jika memang merasa dicemarkan," ujarnya, Jumat 11 Desember 2015.

Ia mengira dengan marahnya Presiden seharusnya Kejaksaan bisa memahami untuk ditindaklanjuti.

DPR Minta Pemerintah Tak Naikan Harga BBM Bersubsidi

"Tanpa diminta harus diartikan ketidaksukaan. Soal rekaman asli itu tidak perlu. Bukan pembuktian hukum, dari materilnya," jelasnya.

Ia juga menjelaskan, menapa dirinya mempertanyakan alur pertemuan. Setnov mengakui pertemuan pertama secara empat mata.

DPR Sarankan Aturan Menag soal Toa Masjid Disesuaikan Kondisi Daerah

"Pertemuan satu setengah jam itu diakui Novanto. Pak Maruf berkeluh kesah, lalu saya bertanya apakah itu kewenangan saudara, Novanto menjawab tidak," ucapnya.

Deddy Yevri Hanteru Sitorus, Anggota Komisi VI DPR RI

Kelangkaan Minyak Goreng, Komisi 6 DPR: Rantai Pasok Rusak

Hingga saat ini, kelangkaan minyak goreng masih terjadi di beberapa wilayah. Pemerintah dan stakeholder diminta untuk duduk bersama mencari solusi.

img_title
VIVA.co.id
7 Maret 2022