Arak-arak Tumpeng Lanang dan Wadon untuk Datangkan Hujan
Kamis, 29 Oktober 2015 - 10:24 WIB
Sumber :
- VIVA.co.id/ Adib Ahsani
VIVA.co.id
- Berbagai usaha dilakukan warga untuk meminta hujan turun. Bukan hanya dengan salat istisqo, di Magetan Jawa Timur, dua buah tumpeng raksasa juga ikut diarak warga sebagai simbol untuk mendatangkan hujan.
Ratusan warga desa Ngujung Kecamatan Maospati Kabupaten Magetan, berduyun-duyun memenuhi jalan desa. Mereka menunggu untuk bergabung mengarak tumpeng lanang dan tumpeng wadon. Tumpeng lanang berisi apem dan puro, sedangkan wadon berisi hasil bumi.
Baca Juga :
Jangan Hanya Sekadar Konsumsi Teknologi
“Tumpeng ini harus habis diperebutkan warga.dengan begitu, menunjukkan usaha kami sungguh-sungguh dalam meminta hujan kepad aTuhan, agar hujan segera turun,” lanjut Gatot.
Baca Juga :
Halaman Selanjutnya
“Tumpeng ini harus habis diperebutkan warga.dengan begitu, menunjukkan usaha kami sungguh-sungguh dalam meminta hujan kepad aTuhan, agar hujan segera turun,” lanjut Gatot.