Kura-Kura Dinosaurus Masih Hidup di Galapagos
Kamis, 22 Oktober 2015 - 17:28 WIB
Sumber :
- Mirror.co.uk
VIVA.co.id
- Para ilmuwan menemukan spesies baru dari kura-kura raksasa di Kepulauan Galapagos, Ekuador. Spesies baru itu diberi nama Chelonoidis donfaustoi.
Kini, kura-kura itu masuk dalam 15 spesies yang terkenal di Kepulauan Galapagos. Sayangnya, empat di antaranya sudah punah.
Seperti dilansir
Mirror.co.uk
, Kamis 22 Oktober 2015, penemuan tersebut diumumkan dalam sebuah makalah yang diterbitkan di jurnal
PLoS One
. Identifikasi penyelidikan dipimpin oleh Gisella Caccione, dari Yale University biologist yang tinggal di Pulau Santa Cruz.
Baca Juga :
Ini Tampang Smeagol yang Sesungguhnya di Brazil
Baca Juga :
Ini Sepuluh Spesies Baru yang Pernah Ditemukan
Para ilmuwan pun meyakini, meski Chelonoidis donfaustoi berada di Santa Cruz, spesies ini bukan asli Galapagos. Dipercaya, Donfaustoi berasal dari kepulauan yang berbeda, namun tidak diketahui dari mana. (asp)
Baca Juga :
Halaman Selanjutnya
Para ilmuwan pun meyakini, meski Chelonoidis donfaustoi berada di Santa Cruz, spesies ini bukan asli Galapagos. Dipercaya, Donfaustoi berasal dari kepulauan yang berbeda, namun tidak diketahui dari mana. (asp)