Ketahui Bahaya Mengunggah Boarding Pass ke Media Sosial

Ilustrasi Boarding Pass
Sumber :
  • Ist/paperzip
VIVA.co.id -
5 Bukti Kepribadian Menentukan Tempat Berlibur Anda
Keberadaan media sosial memberi banyak inspirasi untuk membagi apa pun yang sedang dan akan dilakukan. Beragam alasan digunakan untuk membagi informasi, bahkan yang bersifat pribadi.
Menikmati Liburan Nyaman di Kapal Pesiar

Anda tentu pernah mengunggah
Menyusuri Sungai Cigenter, 'Amazon' di Ujung Kulon
boarding pass
(tiket pesawat) dalam akun media sosial dengan berbagai maksud. Namun, Anda akan berpikir ulang saat mengetahui bahaya di balik
boarding pass yang Anda unggah.

Dilansir Huffington Post, Brian Kebs, jurnalis dan reporter investigasi yang terkenal dalam mengungkap kejahatan cyber, dalam blognya menjelaskan potensi bahayanya mengunggah boarding pass, karena semua rahasia tersembunyi di dalam "pesawat" terlihat di dalam barcode.

Data penumpang, nama depan dan belakang, asal penumpang dan bandara tujuan, serta nomor frequent flyer semuanya memungkinkan pencuri untuk mengaksesnya dengan sangat mudah, yaitu dengan cukup melihat pembaca barcode online yang tersedia secara gratis.

Nomor frequent flyer bisa digunakan untuk mengakses akun seseorang dan berpotensi mengubah rencana perjalanan (itinerary) penumpang. (asp)
Ilustrasi pria pergi jauh meninggalkan kampung halaman.

10 Alasan Baik Melakukan Pelesir Sendirian

Salah satunya Anda bisa bebas membuat keputusan sendiri.

img_title
VIVA.co.id
10 Agustus 2016