Pimpinan TNI-Polri Harus Intensif Lakukan Koordinasi
Senin, 31 Agustus 2015 - 17:12 WIB
Sumber :
- VIVA.co.id/Ahmad Rizaluddin
VIVA.co.id
- Bentrok anggota TNI - Polri yang terjadi di Majene Sulawesi Barat kemarin menambah daftar kelam hubungan kedua institusi negara tersebut.
Menurut Wakil Ketua DPR Agus Hermanto, pimpinan Polri dan TNI sebaiknya harus sering melakukan koordinasi supaya di jajaran bawah tidak terjadi perselisihan.
Baca Juga :
Banggar DPR: Target Tax Amnesty Terlalu Ambisius
Baca Juga :
Komisi XI: Postur APBN-P 2016 Tidak Kredibel
Ia pun meminta agar permasalahan ini diusut sampai tuntas menurut azas hukum yang berlaku. "Kalau memang ada yang melanggar hukum ya tentu harus ditindak,” ujar Agus.
Baca Juga :
Halaman Selanjutnya
Ia pun meminta agar permasalahan ini diusut sampai tuntas menurut azas hukum yang berlaku. "Kalau memang ada yang melanggar hukum ya tentu harus ditindak,” ujar Agus.