Inilah Bahayanya Simpan Petasan di Celana

Insiden petasan dalam celana.
Sumber :
  • Shanghaiist
VIVA.co.id
Ledakan di Malang Dipastikan Bukan Aksi Terorisme
- Pertunjukkan dengan kembang api atau petasan kerap dianggap atraktif. Sehingga, banyak yang memadukannya dengan berbagai gaya di atas panggung.
Bahan Peledak di Malang Masih Berserakan, Sekolah Diliburkan

Insiden petasan dalam celana.
Zainal Dibui karena Jual 'Lumba-lumba' Mematikan


Termasuk pemuda ini, yang berusaha tampil gaya saat menampilkan gerak tari modern pada sebuah klub malam di kota Hunchun, Provinsi Jilin, China.

Insiden petasan dalam celana.

Dikutip dari laman Shanghaiist, Jumat, 26 Juni 2015, pemuda yang tidak disebut namanya itu menyimpan kembang api dan petasan di dalam celana panjangnya.

Insiden petasan dalam celana.

Awalnya memang terlihat keren, dengan asap keluar dari celana saat dia mulai menari. Tapi kemudian asap semakin tebal, gerakan pemuda itu juga semakin cepat.

Penonton pun mulai menyadari ada yang salah. Pemuda itu ternyata tidak sedang menari, melainkan meloncat-loncat kesakitan, karena kemaluannya terbakar. (ase)
Korban Ledakan Petasan di Malang Pesimis Dibantu Pemerintah

Korban Ledakan Mercon di Malang Pesimis Dibantu Pemerintah

Empat warga tewas dan tiga orang luka akibat ledakan itu.

img_title
VIVA.co.id
28 Oktober 2015
img-logo
img-logo

Bantu kami untuk memperbaiki kualitas siaran TvOne dengan mengisi survey berikut