Tips Berhijab Saat Tamasya
Sabtu, 21 Maret 2015 - 04:45 WIB
Sumber :
- http://tutorialjilbabpraktis.blogspot.com
VIVA.co.id - Kali ini, saya ingin berbagi cerita tentang pengalaman berhijab saat bertamasya. Berhijab atau berjilbab bagi seorang muslimah adalah sesuatu yang menyenangkan. Kenapa? Karena terlindungi apa-apa yang sebaiknya kita lindungi.
Aurat bagi seorang wanita adalah seluruh tubuhnya, kecuali kedua telapak tangan dan muka. Lalu bagaimana bertamasya bagi seorang muslimah yang berjilbab? Alternatif tempat liburan bisa di pantai, gunung, tempat bersejarah, wisata dalam kota, atau bahkan mall.
Dari alternatif tempat-tempat tersebut, pastinya membedakan pilihan yang akan dibawa untuk menyesuaikan dengan suhu daerah tempat tujuan. Beberapa tips ini semoga bisa membantu teman-teman dalam memilih hijab yang tepat digunakan saat bertamasya.
Baca Juga :
Kommunitas Berbagi, Kolaborasi Peduli Masyarakat Usung Inisiatif Berdonasi ke Panti Asuhan
Inovasi Baru, Menonton Film dalam Format Vertikal dengan Sinemini
Salah satu alasan utama masyarakat Indonesia membutuhkan hiburan singkat adalah terbatasnya waktu luang.
VIVA.co.id
18 Oktober 2024
Baca Juga :