Umroh, Ayu Dewi Ajak Buah Hati yang Masih Batita

Ayu Dewi
Sumber :
  • VIVAlife/ Al Amin

VIVAlife - Ayu Dewi akan menghabiskan liburan tahun baru di Tanah Suci Mekkah bersama keluarga. Ia akan melakukan ibadah Umroh dengan tujuan utama, untuk mendoakan keluarganya yang sedang terbaring sakit.

"Kita mau berdoa untuk bapak dan ibu mertuaku yang lagi sakit," kata Ayu Dewi saat ditemui di Kebon Jeruk, Jakarta Barat.

Selain itu, Ayu mengatakan kesempatan Umroh kali ini juga bisa dimanfaatkan untuk sebagai waktu kumpul keluarga. Diakui Ayu, tahun lalu, ia dan suami menjalani Umroh secara terpisah.

"Sekalian mau nikmati ibadah sama semua anggota keluarga."

Wanita kelahiran 7 September 1984 ini juga mengajak buah hatinya Aqilla yang masih berusia 2 tahun. Meski usia anaknya masih terlalu kecil, Ayu mengaku tidak khawatir untuk mengajak serta buah hatinya tersebut.

The Perfect Match Menurut Ashanty, Memilih Pasangan Seperti Memilih Perhiasan

"Yang khawatir bapaknya, tapi saya bilang Insya Allah, kalau kita berprasangka baik, Insya Allah akan berjalan baik," ucapnya.

Baca juga:

Manchester City Dapat Kabar Baik dari Rodri
Ganda campuran Indonesia Rehan Naufal Kusharjanto/Gloria Emanuelle Widjaja

Libas India, Rehan/Gloria Tembus Final German Open 2025

Ganda campuran Indonesia, Rehan Naufal Kusharjanto/Gloria Emanuelle Widjaja berhasil menembus final BWF World Tour Super 300 German Open 2025.

img_title
VIVA.co.id
1 Maret 2025
img-logo
img-logo

Bantu kami untuk memperbaiki kualitas siaran TvOne dengan mengisi survey berikut