Foto Hoax dan 'Fake News' Kebakaran Hutan Australia Banyak Keluar
- abc
Seperi foto satu keluarga ini, yang nampak sedang berlindung di permukaan air.
Foto ini diambil dari harian The Guardian yang saat itu melaporkan sekeluarga yang berlindung dari kebakaran di Tasmania tahun 2013
The Guardian memuat foto tersebut di tahun 2013, saat kebakaran melanda Tasmania, pulau paling bawah Australia.
Sejumlah influencer mengetahui jika ada yang salah dalam foto-foto mereka, tapi mereka dengan jelas mengatakan bahwa foto mereka memang telah melalui proses editing, seperti memakai program photoshop.
Pemilik akun ini dengan jelas mengatakan bahwa foto ini telah diedit dengan gunakan Photoshop
Namun ada pula yang tetap menggunakan, bahkan ikut menyebarkannnya.
Salah satunya adalah video perempuan yang sedang memeluk seekor kanguru, seolah menjadi korban kebakaran yang telah diselamatkan.