Tokoh Papua Nugini Tolak Kehadiran Separatis Papua Merdeka
Senin, 7 Oktober 2019 - 11:35 WIB
Sumber :
- abc
Pemuka masyarakat setempat menyatakan selama masih ada pengungsi di wilayah itu, maka warga setempat tetap rawan untuk mendapat serangan dari aparat.
Pada hari pasar ratusan warga PNG menyeberang ke wilayah RI untuk berbelanja di Pasar Batas, Skouw, Jayapura.
Istimewa
Sekolah-sekolah diliburkan dan angkutan umum diminta untuk tidak mengambil penumpang PNG yang akan berangkat ke Pasar Batas yang terletak di wilayah RI.
Warga melaporkan kontak senjata antara militer RI dan pejuang separatis tersebut terjadi di sekitar Pasar Batas.
Kelompok yang menamakan dirinya West Papuan Revolutionary Army (WPRA) mengaku bertanggung jawab atas kontak senjata tersebut.