Bikini Hailey Bieber Jadi Sorotan, Masih Mahalan Punya Nikita Mirzani

Hailey Baldwin dan Justin Bieber
Sumber :
  • instagram.com/haileybaldwin

VIVA – Ada fakta menarik dari tamasya Justin Bieber dan sang istri, Hailey Bieber di National Park Utah beberapa waktu lalu. Meski bergelimang harta, namun tak serta merta apa yang dipakainya punya harga super mahal.

Hailey Bieber 'Serang' Selena Gomez di TikTok? Bukti Ini Bikin Geger!

Penampilan Hailey Bieber jadi pusat perhatian kali ini. Selain penampilan seksinya, perhatian juga ditujukan pada bikin hijau muda yang dikenakan. Dilansir Mirror, Selasa 9 Juni 2020, diketahui harga bikini Nyonya Bieber ini ternyata tak mahal-mahal amat.

Justin Bieber dan istrinya, Hailey Bieber

TERPOPULER: Istri Singgung Karma Usai Richard Lee Mualaf, Tasyi Athasyia Mundur dari Medsos

Diketahui bahwa bikini yang dikenakan Hailey Bieber produk dari Lisa Marie Fernandez. Untuk harganya sekitar 310 poundsterling atau setara Rp5,5 juta. Untuk seorang istri seorang Justin Bieber, harga tersebut tentu masih sangat murah. 

Baca juga: Nikita Mirzani Jual Moge Rp750 Juta, Buat Tambahan Beli Mobil

Gerak-Gerik Nikita Mirzani Terbongkar, Ahli Mikro Ekspresi: Ada Ketakutan

Nikita Mirzani

Bandingkan saja dengan sosok Nikita Mirzani. Pada 2017 silam, artis sensasional ini pernah memamerkan bikini super mahal di akun instagramnya. Harganya saat ikut sekitar Rp10 juta. Bagaimana jika dibandingkan dengan kurs saat ini.
Bikini Lisa Marie Fernandez yang dipakai istri Justin Bieber

Nikita Mirzani dan Reza Gladys.

Terungkap! Ini Alasan Reza Gladys Laporkan Nikita Mirzani ke Polisi

Reza Gladys akhirnya memberikan penjelasan terkait langkah hukum yang diambilnya terhadap Nikita Mirzani, yang berujung pada penahanan sang selebriti.

img_title
VIVA.co.id
11 Maret 2025