Motor Baru Yamaha, dan Pengeluaran Bulanan Punya Mobil
- Viva.co.id/ Pius Mali
VIVA – Ada beberapa berita yang tayang di VIVA Otomotif pada Sabtu 19 Juni 2021, dan banyak dibaca hingga jadi terpopuler. Mulai dari motor baru Yamaha, hingga pengeluaran bulanan punya mobil.
1. Yamaha Luncurkan Motor Canggih Pesaing Honda PCX
Yamaha baru saja meluncurkan motor baru berjenis skuter matik, yang dibekali teknologi canggih dan jadi pesaing Honda PCX. Apa kelebihannya? Jawabannya ada di tautan ini.
2. Belasan Motor Baru Hadir di Indonesia
Selama lima bulan pertama di tahun ini, sudah ada belasan motor baru yang dihadirkan oleh para agen pemegang merek. Daftarnya bisa dilihat di tautan ini.
3. Tips Menghitung Biaya Sehari-hari Punya Mobil
Punya mobil tidak hanya memikirkan soal angsuran kredit, namun juga beberapa pengeluaran harian dan bulanan. Cara menghitungnya bisa disimak di tautan ini.