Daftar Harga Xiaomi Pekan Ini, Ada Mi 10
- Xiaomi
VIVA – Xiaomi baru saja memperkenalkan Mi 10 Ultra, dalam penyelenggaraan ulang tahun 10 tahun perusahaan. Perangkat itu dibanderol mulai Rp11 jutaan.
Mi10 Ultra hadir dengan empat varian RAM dan RoM, yakni 8GB+128GB (RMB5299 atau Rp11,2 jutaan), 8GB+256GB (RMB5599 atau Rp11,8 jutaan), 12GB+256GB (RMB5999 atau Rp12,7 jutaan), dan 16GB+512GB (RMB6999 atau Rp14,8 jutaan).
Namun sebelum kehadiran Mi10 Ultra, Xiaomi sebenarnya sudah memiliki ponsel Mi 10. Di Indonesia, perangkat ini hadir pada bulan Mei lalu.
Pantauan VIVA Tekno, Kamis, 13 Agustus 2020, Mi 10 saat ini dengan varian 8GB+256GB dijual dengan harga Rp10 jutaan. Sedangkan seri lain bervariasi, misalnya lini Redmi berada dikisaran Rp1,5 jutaan hingga di bawah Rp4 jutaan dan Poco F2 Pro dimulai dari Rp7 jutaan.
Berikut daftar harga ponsel Xiaomi:
Redmi
Redmi 8a Pro 2GB/32GB – Rp1,5 jutaan
Redmi 8 3GB/32GB – Rp1.549.000
Redmi 8A Pro 3GB/32GB – Rp1,6 jutaan
Redmi 9 3GB/32GB – Rp1.749.000
Redmi 8 4GB/64GB – Rp1,8 jutaan
Redmi 9 4GB/64GB – Rp1.949.000
Redmi Note 8 3GB/32GB – Rp1.949.000
Redmi Note 8 4GB/64GB – Rp2.149.000
Redmi Note 9 4GB/64GB – Rp2.349.000
Redmi Note 8 6GB/128GB – Rp12,7 jutaan
Redmi Note 9 6GB/128GB – Rp2.749.000
Redmi Note 8 Pro 6GB/64GB – Rp2,9 jutaan
Redmi Note 8 Pro 6GB/128GB – Rp3,3 jutaan
Redmi Note 9 Pro 6GB/64GB – Rp3.349.000
Redmi Note 9 Pro 8GB/128GB – Rp3.749.000
Poco
Poco F2 Pro 6GB/128GB – Rp7 jutaan
Poco F2 Pro 8GB/128GB – Rp8 jutaan
Mi
Mi Note 10 6GB/128GB – Rp6,2 jutaan
Mi Note 10 Pro 8GBG/256GB – Rp7 jutaan
Mi 10 8GB/256GB – Rp10 jutaan
Baca juga: Cek Daftar Harga Oppo Minggu Ini, ROM 128GB di Bawah Rp3 Juta
Baca juga: Cek Daftar Harga Samsung Minggu Ini, Ada yang Turun