DPR: Cadangan Devisa Naik Tidak Layak Disebut Prestasi
Senin, 11 Januari 2016 - 17:18 WIB
Sumber :
- REUTERS/Darren Whiteside/Files
VIVA.co.id
- Komisi XI Dewan Perwakilan Rakyat (DPR) menggelar rapat kerja dengan Bank Indonesia (BI) untuk membahas cadangan devisa (cadev) tahun 2015. Namun, pihak BI meminta pembahasan ini dilaksanakan secara tertutup.
Anggota Komisi XI DPR RI dari fraksi Golkar, Muhammad Misbakhun, mengatakan rapat digelar tertutup lantaran ada beberapa hal yang harus dijelaskan oleh BI kepada komisi XI secara mendalam.
Baca Juga :
Perlu diketahui, rapat antara BI dengan komisi XI dipimpin oleh ketua komisi XI Fadel Muhammad. Sedangkan BI diwakili oleh Gubernur BI, Agus Martowardojo, Deputi Gubernur Senior, Mirza Adityaswara, serta deputi gubernur lainnya. (ren)